Pengarusutamaan Ekoteologi di PP. Langitan Tuban Menuju Pesantren Peduli Lingkungan

  • Bahtiyar Rifa’i Institut Alif Muhammad Imam Syafi’I Lamongan
  • M. Yusuf UIN Sunan Ampel Surabaya

Abstract

artikel ini bertujuan untuk mengidentifikasi proses internalisasi dan signifikansi pengarusutamaan ekoteologi Pesantren Langitan Tuban. Untuk melihat hal tersebut, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis studi kasus. Data dikumpulkan dari wawancara dan analisis dokumen. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa proses internalisasi ekoteologi Pesantren Langitan Tuban sebagai upaya mewujudkan pesantren penggerak kesadaran bencana dilakukan dalam dua hal, yakni melalui integrasi kurikulum pembelajaran, pengajian umum, diskusi kelompok, yang peneliti sebut sebai proses verbalisasi. Selain itu, internalisasi juga dilakukan melalu gerakan atau kampanye dalam bentuk aksi nyata dalam keseharian dan dalam media digital pondok pesantren. Selain itu, signifikansi pengarusutamaan ekoteologi Islam di PP. Langitan secara substantif dapat dikatakan sepenuhnya terealisasi dengan melihat dari indikator yang telah dikerjakan baik secara internal maupun eksternal (seperti dakwah melalui medsos). Namun untuk model deep ecology, pesantren langitan belum menemukan momentumnya.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2025-06-30
How to Cite
Rifa’i, B., & Yusuf, M. (2025). Pengarusutamaan Ekoteologi di PP. Langitan Tuban Menuju Pesantren Peduli Lingkungan. Lisyabab : Jurnal Studi Islam Dan Sosial, 6(1), 259-277. https://doi.org/10.58326/jurnallisyabab.v6i1.339

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.